PROGRAM KOMPUTER PENDIDIKAN MATEMATIKA


PROGRAM KOMPUTER PENDIDIKAN MATEMATIKA


Penulis : Ai Sumarni, Almaida Dwiyana, Dadan Rahmat, S.T., M.T, Dkk

ISBN : Dalam Proses

Cover : Soft Cover

Halaman : 204 Halaman

Berat : 350 gr

Ukuran : 15,5 x 23 cm

Sinopsis:

         Ilmu komputer dapat berkembang dengan pesat. Ilmu komputer bisa berkembang dengan adanya bantuan ilmu matematika. Contohnya seperti dalam membangun logika dan algoritma, matematika memberikan sumbangsih dalam dunia pemograman komputer. Menurut Saragih (2018) bahasa pemograman (programming languange) ialah sebuah pemerintah komputer agar menjalankan fungsi yang akan kita tentukan. Bahasa pemograman juga dapat diartikan sebagai suatu himpunan dari aturan sintaks dan semantik yang digunakan dalam mengartikan program komputer. Bahasa ini digunakan pemakai pemograman untuk menentukan dengan tepat data yang akan diolah oleh komputer, bagaimana cara agar data dapat disimpan atau diteruskan, serta langkah seperti apa yang akan diambil dalam berbagai situasi.

          Web merupakan salah satu contoh bahasa pemograman yang umum diketahui banyak orang. Web dapat dibuat oleh sebuah HTML (Hyper Text Markup Languange) yang ialah bahasa pemograman yang dipakai dalam pembuatan sebuah website yang dapat melakukan penginputan teks, audio serta video. Beberapa software yang dapat mendukung pembuatan web tersebut adalah Sublime Text 3 sebagai tempat untuk mengedit teks, XAMPP sebagai server lokal, dan juga penggunaan web browser seperti chrome.Subprogram penggunaan web pastinya dapat memudahkan kita dalam melakukan perhitungan seperti penjumlahan, penguranga, perkalian, dan pembagian dari dua bilangan atau lebih.